cover buku

Kumpulan catatan harian guru

Lilis Nuhriah
2.79 MB
104
Halaman
ebook
eBook

Deskripsi

Penerbit
CV. Pustaka MediaGuru
Kategori
Pendidikan
Sub Kategori
Pendidikan
Tahun Terbit
2021
ISBN
978-623-308-716-2
eISBN
-

Sinopsis

Tidak mudah menjadi guru. Selain mengajar, guru mengoreksi pekerjaan siswa, melakukan penilaian, melaksanakan remedial teaching, menginput nilai ke aplikasi rapor, serta berkomunikasi dengan orang tua. Guru terus memotivasi dan wajib membantu siswa yang mengalami kesulitan belajar maupun pergaulan. Ia juga membimbing dan mengawasi siswa melakukan pembiasaan karakter baik, terutama dalam menjaga kebersihan di lingkungan sekolah. Aneka tanggung jawab dan kegiatan guru di sekolah ini yang diangkat penulis menjadi tema buku. Kumpulan Catatan Harian Guru menyajikan fakta keseharian guru. Inilah hebatnya guru yang penulis. Ia bisa menuangkan apa saja yang dilakukannya selama menjalankan amanah sebagai guru. Ia bisa menceritakan pengalaman, isi hati, pemikiran, harapan, dan pandangannya terhadap berbagai hal. Ia juga menyebarkan warisannya dalam bentuk tulisan yang dibukukan. Anda seorang pemerhati pendidikan, guru, orang tua atau malah siswa? Miliki dan bacalah buku ini, niscaya Anda memahami seluk-beluk peran guru melalui catatan hariannya dan menghargai jerih payahnya.

Baca Selengkapnya

Untuk membaca unduh dan buka aplikasi di bawah ini:

cover buku

Kumpulan catatan harian guru

Lilis Nuhriah
Preview