cover buku

Aneka Kreasi dari Kain Flanel

Kak Derosya
17.62 MB
68
Halaman
ebook
eBook

Deskripsi

Penerbit
Laksana
Kategori
Baru
Sub Kategori
CRAFTS & HOBBIES
Tahun Terbit
2019
ISBN
978-602-407-620-7
eISBN
-

Sinopsis

Anda mengenal kain flanel? Kain flanel merupakan salah satu jenis kain yang cukup populer di kalangan para pembuat kerajinan tangan. Tekstur bahannya yang lembut serta pilihan warnanya yang sangat beragam, menjadikan kain flanel sebagai salah satu bahan favorit untuk membuat aneka kreasi kerajinan tangan yang unik dan menarik. Buku ini menyajikan aneka kreasi dari kain flanel lengkap dengan langkah-langkah pembuatannya secara detail. Ada kreasi gaun Barbie, bunga mawar hias, sarung earphone, sarung kacamata/tempat pensil, gantungan kunci, mangkuk hias, jepit rambut, hiasan dinding, dan lain-lain. Buku ini dapat Anda jadikan sebagai tempat belajar sekaligus sumber inspirasi untuk memunculkan ide-ide baru membuat kreasi dari kain flanel. Selamat berkreasi!

Baca Selengkapnya

Untuk membaca unduh dan buka aplikasi di bawah ini:

cover buku

Aneka Kreasi dari Kain Flanel

Kak Derosya
Preview