cover buku

Pengantar Bisnis : Panduan Praktis Memulai Bisnis di Era Revolusi Industri 4.0

Dr. Westim Ratang, SE., M. Si
3.42 MB
174
Halaman
ebook
eBook

Deskripsi

Penerbit
Penerbit Adab
Kategori
Ekonomi
Sub Kategori
Ekonomi
Tahun Terbit
2023
ISBN
978-623-162-435-2
eISBN
-

Sinopsis

Buku ini berjudul “Pengantar Bisnis : Panduan Praktis Memulai Bisnis di Era Revolusi Industri 4.0”. Buku ini ditulis oleh beberapa penulis dari beberapa lembaga pendidikan di Indonesia. Buku ini penulis kontribusikan untuk bidang ekonomi dan bisnis di Indonesia. Buku ini terdiri dari duabelas bab. Adapun pembahasan masing-masing bab dalam buku ini sebagai berikut : Bab 1 Konsep, Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial Bab 2 Bisnis dalam Konteks Global Bab 3 Kewirausahaan, Bisnis Baru, dan Kepemilikan Bisnis Bab 4 Mengelola Bisnis Bab 5 Mengorganisasikan Perusahaan Bisnis Bab 6 Manajemen Operasi dan Kualitas untuk Menghasilkan Barang dan Jasa Bab 7 Manajemen Sumber Daya Manusia dan Hubungan Ketenagakerjaan Bab 8 Proses Pemasaran dan Perilaku Konsumen Bab 9 Mengembangkan dan Menetapkan Harga Produk Bab 10 Grosir, Ritel, dan Distribusi Fisik Bab 11 Teknologi Informasi (TI) Bagi Bisnis Bab 12 Mengelola Keuangan Bisnis Bab 13 Studi tentang Kinerja Pemasaran Semoga buku ini bermanfaat bagi pembaca dalam memahami dan menambah wawasan tentang “Pengantar Bisnis : Panduan Praktis Memulai Bisnis di Era Revolusi Industri 4.0” sebagai pemahaman awal untuk memahami bisnis baik secara teoritis maupun praktis.

Baca Selengkapnya

Untuk membaca unduh dan buka aplikasi di bawah ini:

cover buku

Pengantar Bisnis : Panduan Praktis Memulai Bisnis di Era Revolusi Industri 4.0

Dr. Westim Ratang, SE., M. Si
Preview