cover buku

Pengendalian Kualitas; Aplikasi pada Industri Jasa dan Manufaktur dengan Lean, Six Sigma dan ServquaL

Hana Catur Wahyuni, S.T., M.T.,;Wiwik Sulistiyowati, S.T., M.T.,,;Muhammad Khamim, S.T.
1.32 MB
142
Halaman
ebook
eBook

Deskripsi

Penerbit
Graha Ilmu
Kategori
Manajemen
Sub Kategori
Manajemen
Tahun Terbit
2015
ISBN
978-602-262-416-5
eISBN
-

Sinopsis

Pengendalian kualitas mempunyai peran penting dalam keberlangsungan hidup perusahaan jasa atau manufaktur. Hal ini disebabkan kualitas merupakan faktor penentu kepuasan konsumen terhadap produk yang dihasilkan oleh perusahaan. Selain itu, kualitas merupakan salah satu alat untuk memenangkan persaingan produk di pasar. Oleh karena itu, untuk menjaga agar produk yang dihasilkan mempunyai karakteristik sesuai dengan yang direncanakan serta sesuai dengan keinginan konsumen, maka perlu dilakukan pengendalian kualitas secara tersistematis melalui berbagai metode.

Metode Lean, Six Sigma dan Servquel merupakan salah satu alat pengendalian kualitas yang dapat diimplementasikan pada dunia industri jasa dan manufaktur. Metode pengendalian kualitas tersebut mampu memberikan informasi tentang berbagai jenis pemborosan yang terjadi selama proses produksi, tingkat kecacatan dan informasi terhadap kualitas yang diinginkan konsumen terhadap suatu produk. Lebih dari itu, implementasi metode pengendalian kualitas tersebut juga mampu memberikan informasi tentang berbagai macam perbaikan yang dapat dilakukan oleh perusahaan dalam rangka meningkatkan kualitas produk yang dihasilkan.

Baca Selengkapnya

Untuk membaca unduh dan buka aplikasi di bawah ini:

cover buku

Pengendalian Kualitas; Aplikasi pada Industri Jasa dan Manufaktur dengan Lean, Six Sigma dan ServquaL

Hana Catur Wahyuni, S.T., M.T.,;Wiwik Sulistiyowati, S.T., M.T.,,;Muhammad Khamim, S.T.
Preview