Mengingat bahwa masing-masing agama ini memiliki latar belakang sejarah dan pemahaman teologi yang jauh berbeda maka dipandang penting untuk melihatsekilas mengenai latar belakang pemahaman dan sejarah perkembangan tiap-tiapagama tersebut. Dengan demikian, bab ini akan membahas topik tentang latarbelakang historis perkembangan agamaagama besar di Indonesia yang meliputi;Sejarah perkembangan agama Hindu; Sejarah perkembangan agama Buddha; Sejarah perkembangan agama Islam; Sejarah perkembangan agama Kristen Katolik danProtestan, perkembangan agama Kong Hu Cu;